Minggu, 19 Desember 2010

A thousand suns




           A Thousand Suns (Indonesia: "Seribu Matahari") adalah album studio ke-4 dari grup musik beraliran rock dari Amerika Serikat, Linkin Park. Album ini dirilis pada tanggal 13 dan 14 September, 2010, di negara UK dan USA, masing-masing melalui Warner Bros. Records. Album ini diproduksi oleh Rick Rubin dan penyanyi Linkin Park Mike Shinoda, yang sebelumnya bekerja memproduksi Minutes to Midnight (2007). Singel pertama untuk album ini bernama "The Catalyst", dirilis ke radio pada tanggal 2 Agustus, 2010. Album ini adalah Album konsep, berurusan dengan Perang nuklir. Judul album ini didapat dari kutipan terkenal oleh J. Robert Oppenheimer, merujuk Sastra Hindu, "If the radiance of a thousand suns were to burst at once into the sky, that would be like the splendor of the mighty one." (Indonesia: "Jika sinar seribu matahari itu meledak ke langit, itu akan menjadi seperti kemuliaan yang berkuasa."), merujukan Senjata nuklir.

          Pada tanggal 8 Juli, Linkin Park mengumukan secara resmi bahwa A Thousand Suns dijadwalkan akan dirilis pada tanggal 14 September. Linkin Park juga menyatakan bahwa singel pertama dari album ini adalah lagu "The Catalyst". Lagu ini dirilis pada tanggal 2 Agustus.
Musik video untuk lagu "Waiting for the End" dipertunjukkan pada tanggal 8 Oktober, 2010 dan video ini diarahkan oleh Joe Hahn

             album "A Thousand Suns" dengan debut #1 di 15 negara. linkin park juga Mengadakan kontes bernama "Linkin Park Featuring You" di MySpace. Dimana fans diberi potongan lagu "The Catalyst" kemudian di remix. Dan memilih NoBrain sebegai pemenangnya, kemudian dimasukan kedalam album. Linkin Park mempunyai kesempatan untuk tour di tempat yang belum pernah dikunjungi seperti Arab Saudi dan Israel.Album "A Thousand Suns" merupakan album yang paling beresiko dari jalur yang diprediksi fans atau pun non-fans.

Di AS, single pertama "The Catalyst" memperoleh debut #1 pertama dalam sejarah chart Billboard Rock Songs. “The Catalyst” and “Waiting For The End” juga #1 di Alternative radio chart.

Linkin Park memenangkan EMA 2010 dalam kategori "Best Live Act". Dan sedang berjalan di acara People’s Choice Awards, Japan Gold Disc Awards dan German Echo Awards

Linkin Park merilis game 8-Bit Rebellion untuk iPod, iPod Touch, dan iPad, meraih debut #1 di iTunes music app chart

"A Thousand Suns" merupakan Best Selling Rock album of 2010 versi Nielsen Soundscan.

Chester bermain di film SAW 3D, yang meraih debut #1 juga di box office.

Linkin Park mengadakan LPU Summit yang pertama di London. Yang menjadikan pengalaman paling berkesan bagi member LPU yang ikut.

Hampir 20 juta fans Linkin Park di Facebook (lebih dari Starbucks, Disney, atau McDonalds tapi masih mengejar untuk Michael Jackson).

Personel

Linkin Park
  • Chester Bennington – Vokalis
  • Brad Delson – Gitaris, Vokal latar
  • Mike Shinoda – Vokalis, Gitaris, keyboard
  • Dave "Phoenix" Farrell – Vokal latar, Bassis
  • Joe Hahn – Vokal latar, turntable
  • Rob Bourdon – Vokal latar, Drummer
Produksi Utama
  • Rick Rubin – Produser
  • Mike Shinoda – Produser, Teknik, Direktur Kreatif, Pro-Alat
Fitur
  • Martin Luther King, Jr. – Pidato/Pembicara/Bagian berbicara – "Wisdom, Justice, and Love"
  • J. Robert Oppenheimer – Orang yang diwawancarai – "The Radiance"
  • Mario Savio – Pidato/Pembicara/Bagian berbicara – "Wretches and Kings"

 

Production
  • Neal Avron – Mixing
  • Kymm Britton – Publisitas
  • Anton Brooks – Publisitas
  • Lindsay Chase – Produksi Koordinasi
  • Brad Delson – Pro-Alat
  • Ryan DeMarti – Produksi Koordinasi, A&R
  • Nicolas Fournier – Asisten
  • Joe Hahn – Direktur Kreatif
  • Jerry Johnson – Drum Teknisi
  • Liza Joseph – A&R
  • Frank Maddocks – Seni Arah, Disain, Direktur Kreatif
  • Ethan Mates – teknik, Pro-Alat
  • Vlado Meller – Menguasai
  • Josh Newell – teknik, Pro-Alat
  • Czeslaw "NoBraiN" Sakowski – Pemrograman
  • Mark Santangelo – Asisten
  • Peter Standish – Pemasaran
  • Josh Vanover – Karya seni, Direktur Kreatif
  • Ellen Wakayama – Direktur Kreatif
  • Tom Whalley – A&R


Daftar Lagu

  Reguler

  1. "The Requiem" – 2:01
  2. "The Radiance" – 0:57
  3. "Burning in the Skies" – 4:13
  4. "Empty Spaces" – 0:18
  5. "When They Come for Me" – 4:53
  6. "Robot Boy" – 4:29
  7. "Jornada Del Muerto" (Journey of a Deadman) – 1:34
  8. "Waiting for the End" – 3:51
  9. "Blackout" – 4:39
  10. "Wretches and Kings" – 4:10
  11. "Wisdom, Justice, and Love" – 1:38
  12. "Iridescent" – 4:56
  13. "Fallout" – 1:23
  14. "The Catalyst" – 5:42
  15. "The Messenger" – 3:21

 Best Buy, Napster dan HMV Edisi bonus trek

  • "The Catalyst" - 4:22 (NoBraiN remix)

iTunes Bonus lagu edisi deluxe

  • "Blackbirds" - 3:21 (Berasal dari 8-Bit Rebellion!)

Bonus lagu versi Jepang

  • "New Devide" (Live)

Spesial edisi bonus DVD

  • "Meeting of A Thousand Suns" (dokumenter pembuatan album)
  • "The Catalyst" (musik video)

 

Penjualan dan penghargaan album

Bagan

Tangga lagu Posisi
Australian Albums Chart 1
Austria Albums Top 75 1
Belgian Albums Chart (Flanders) 2
Belgian Albums Chart (Wallonia) 4
Canadian Albums Chart 1
Czech Republic Albums Chart 1
Danish Albums Chart 2
European Top Albums Chart 1
Finnish Albums Chart 6
French Albums Chart 4
German Albums Chart 1
Greek Albums Chart 2
Hungarian Albums Chart 3
Irish Albums Chart 3
Italian Albums Chart 1
Japanese Albums Chart 2
Netherlands Albums Chart 7
New Zealand Albums Chart 1
Norwegian Albums Chart 4
Polish Albums Chart 2
Portuguese Albums Chart 1
Russian Albums Chart 3
Spanish Albums Chart 3
Swedish Albums Chart 5
Swiss Albums Chart 1
UK Albums Chart 2
US Billboard 200 1
US Alternative Albums (Billboard) 1
US Rock Albums (Billboard) 1
 

 Sertifikasi


Tangga lagu Penyedia tangga lagu Penghargaan
Australia ARIA Gold
Austria IFPI Gold
Finland ÄKT/IFPI Gold
Germany BVMI Platinum
Japan RIAJ Gold
New Zealand RIANZ Gold
Poland ZPAV/OLiS Gold
Portugal AFP Platinum
Russia NFPP Gold
Switzerland IFPI Gold
United Kingdom BPI Gold

Sejarah Rilis

negara Tanggal Format
Australia 8 september, 2010 Digital download,
CD, LP, DVD
Austria
Belgium
Canada
Denmark
Finland
France
Germany
Greece
Ireland
Italy
Luxembourg
Mexico
Netherlands
New Zealand
Norway
Portugal
Spain
Sweden
Switzerland
United Kingdom
Hungary 9 September, 2010
Poland 13 September, 2010
Brazil 14 September, 2010
United States
Japan 15 September, 2010
29 September, 2010
Digital download,
CD, DVD

Tidak ada komentar:

Posting Komentar